Pemkab Luwu Gelar Pasar Murah Di IKM Barambing

Sel, 18 Mei 2021 08:36:22pm Dilihat 4 kali author Admin
Pemkab.Luwu adakan pasar murah di IKM Barambing

SULi, PilarNews – Menjelang H-11 Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah, Pemerintah Kabupaten Luwu bekerjasama Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional, menggelar Pasar Murah di Sentra IKM Barambing Desa Buntu Kunyi Kecamatan Suli, sabtu (01/05)

Berbagai macam paket sembako dijual dengan harga lebih murah dari harga pasaran, Paket Sembako yang berisi 2.Botol syrup ABC, 2.Liter Minyak Goreng, 2.Kaleng Susu, 2Kg Terigu dan 2Kg Gula Pasir dijual dengan harga Rp.100 ribu rupiah, bawang merah dijual Rp. 15 ribu/kg, beras seharga Rp.9.000/kg (kualitas Premium) dan Rp.8.000/kg (kualitas medium), telur ayam ras dijual dengan harga Rp.40 ribu/rak serta Abon Telur Rp.5.000 rupiah

Menurut Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan, Ahyar Kasim pasar murah ini akan dilaksanakan selama 10 hari, dimulai tanggal satu hingga tanggal 10 Mei 2021. “Pasar Murah ini sebagai bentuk kepedulian Pemerintah Kabupaten Luwu untuk meringankan beban masyarakat yang mengalami penurunan ekonomi dimasa pandemi Covid-19, selama 10 hari, kami menyediakan 10 ribu paket sembako. Untuk hari ini kita menyediakan 500 paket”, jelas Ahyar Kasim

Pelaksanaan Pasar Murah juga mendapat dukungan dari berbagai pihak terutama BUMN dan BUMD yang beroperasi dalam wilayah kabupaten Luwu. “Kami juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang mendukung terselenggaranya kegiatan Pasar Murah. seperti PT Pertamina, Bank Sulselbar Cabang Belopa, BPJS Kesehatan, PT Wings dan Indomaret”, lanjutnya

Dilaksanakannya Pasar Murah di IKM Barambing juga dimanfaatkan untuk lebih memperkenalkan tempat tersebut kepada masyarakat sebagai Sentra Industri Kecil Menengah di Kabupaten Luwu. “Insya Allah hari senin kita akan melakukan evaluasi respon masyarakat terkait pelaksanaan pasar murah ini, oleh karena itu kami harapkan para Camat, kepala desa dan Lurah untuk menginformasikan dan mengajak warganya berbelanja di Pasar Murah IKM Barambing”. Tutup Ahyar (pn/komin)

Baja Juga

News Feed

Komitmen Polri Untuk Menjaga Netralitas, Kapolda Sulsel Berikan Sanksi Kepada 2 Perwira Diduga Timses Calon Bupati Bone

Kam, 19 Sep 2024 07:02:02pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com - Dua oknum polisi di jajaran Polda Sulawesi Selatan, terancam mendapatkan sanksi akibat dugaan pelanggaran netralitas...

Cagub- Cawagub Sulsel Bakal Dikawal 21 Polisi, Ketua KPU dan Bawaslu Masing-masing 6 Personel

Kam, 19 Sep 2024 06:40:53pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com - Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol Andi Rian R Djajadi, menjamin keamanan setiap calon gubernur dan wakil gubernur...

Tahapan Kampanye Jadi Puncak Kerawanan Pilkada, Polda Sulsel Siagakan 7.656 Polisi

Kam, 19 Sep 2024 06:09:10pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com - Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan, menyiagakan 7.656 personel dalam mengawal jalannya tahapan kampanye Pilkada...

Tim Resmob Polres Luwu Gercep Ringkus Dua Pelaku Aniaya Dengan Sajam di Desa Tampa

Kam, 19 Sep 2024 05:47:38pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Tim Resmob Satreskrim Polres Luwu, gerak cepat (Gercep) dan berhasil mengamankan dua orang pelaku tindak pidana...

Serukan Pilkada Damai, Kapolda Sulsel Bagikan Ratusan Sembako ke Masyarakat Pulau Lae-lae

Kam, 19 Sep 2024 05:37:47pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com -- Kapolda Sulsel, Irjen Pol Andi Rian Djajadi SIK, MH, melakukan kunjungan ke Pulau Lae-lae, Kecamatan Ujung Pandang,...

Bupati Luwu Presentasekan Laporan Kinerja Triwulan II Dihadapan Tim Evaluator Kemendagri

Kam, 19 Sep 2024 04:37:22pm

JAKARTA, Pilarnewsonline.com – Penjabat Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh, M.Si menyampaikan laporan kinerja pada Triwulan II (30 Mei - 21 Agustus...

Pihak PT Masmindo Dwi Area (MDA) Klarifikasi Terkait Tuduhan Penyerobotan Lahan Yang Beredar Di Medsos

Kam, 19 Sep 2024 02:43:05pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Sehubungan dengan video dan berita yang beredar mengenai tuduhan bahwa PT.Masmindo Dwi Area (MDA) telah melakukan...

Pilkada Damai, Kapolres Luwu Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Sen, 9 Sep 2024 01:05:48pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Tahapan pemilihan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Luwu terus bergulir, Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K.,...

Kesiapsiagaan Bencana Di Luwu, MDA Gelar Latihan Bersama Instansi Terkait

Jum, 30 Agu 2024 06:45:48pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - PT Masmindo Dwi Area (MDA) lakukan giat Latihan Bersama kesiapsiagaan Bencana yang bekerjasama dengan Badan...

Politisi Partai Golkar Ini Nyatakan Sikap Dukung ABM-Rahmat di Pilkada Luwu 2024

Kam, 15 Agu 2024 04:58:40pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Anggota DPRD Luwu dua periode, Ruddin Sibutu yang akrab disapa Tanaka nyatakan sikap mendukung pasangan bakalan calon...