IMG-20230222-WA0018

LUWU, Pilarnewsonline.com – Mantan wakil presiden, Dr.HC.Drs.H.Muhammad Jusuf Kalla yang akrab di panggil Bapak JK bersama rombongan meninjau proses pembangunan BMS yang terletak di Kecamatan Bua Kabupaten Luwu Sulawesi Selatan, pada Selasa 21 Februari 2023

Diketahui Rombongan JK mendarat di Bandara I Lagaligo Bua pukul 17:20 Wita dan di sambut hangat oleh rombongan Bupati Luwu, Dr.Drs.H.Basmin Mattayang,MPd., Kapolres Luwu AKBP Arisandi,SH.SIK.MSi., Dandim dan para Pimpinan OPD Pemda Luwu. Usai bersalaman kedua rombongan langsung menuju Site Proyek Smelter PT.BMS

Bupati Luwu dan Petinggi Pemda Luwu usai bercengkerama dengan para petinggi PT.BMS bersama Bapak JK, pada awak media Bupati menyampaikan bahwa tujuan utama kunjungan Bapak JK adalah memantau proses pembangunan PT.BMS, “Tujuan utama Beliau adalah menjiau semua jenis perusahaannya yang ada di seluruh indonesia, kemudian dia pantau rekrutmen tenaga kerja, Alhamdulillah kita disini rata-rata 80% kariawan dari masyarakat luwu dan itu adalah komitmen kita dengan semua perusahaan bukan cuman BMS namun termasuk Masmindo, bahwa harus merekrut tenaga kerja 70/30 persen”,

“Menurut Beliau dua pabrik ini, Insya Allah beroperasi paling lambat Desember akhir tahun ini (2023) dan itu akan semakin menambah tenaga kerja, ini yang kita harapkan karena itu, Saya sebagai pemegang mandat dari masyarakat berterimakasih kepada BMS atas kehadirannya di Kabupaten Luwu ini. Harapan kita juga kehadiran BMS akan mendukung terciptannya kesejahteraan masyarakat di kabupaten luwu”, tutur dan harapan Bupati Basmin

Untuk mempercepat pertumbuhan investor atau investasi di kabupaten luwu, Bupati Basmin juga menyampaikan amanat Presiden dan Basmin telah membentuk Tim percepatan satgas. “Terkait kelancaran proses kegiatan Perusahaan, Pemerintah Daerah sudah membentuk tim satgas percepatan investasi sesuai dengan amanat bapak presiden, jadi tidak boleh lagi ada masyarakat yang menghambat proses kelancaran investasi yang masuk ke luwu seperti proses kegiatan BMS dan perusahaan yang lain untuk kemajuan daerah dan kepentingan kesejahteraan masyarakat di luwu”. Terangnya

Saat wartawan menanyakan terkait Izin dan Amdal PT.BMS Bupati Luwu mengatakan, “izin nya sudah ada, Amdal nya sudah selesai dan terkait dengan pembangunan Fly Over (Jalan Layang) BMS itu tidak menghambat arus lalulintas jalan trans sulawesi, karena lebar Fly Over yang akan dibangun 30 meter dipersiapkan untuk empat jalur dengan tinggi 7 meter, jadi tidak mengganggu arus lalu lintas.” Tutup Bupati (pn/hyn)

Baja Juga

News Feed

Pengamanan Pilkada Luwu Tahun 2024, Polres Lakukan Pembekalan Anggota Satlinmas 

Rab, 24 Jul 2024 10:13:09pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K., M.Si. membuka secara resmi kegiatan pembinaan dan pembekalan anggota Satlinmas...

Permudah Pelayanan, Kapolda Sulsel Launching 4 Aplikasi Baru Biro SDM Polda Sulsel

Rab, 24 Jul 2024 09:53:52pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com - SUSLEL, Biro Sumber Daya Manusia (Biro SDM) Polda Sulsel, menggelar Rapat Kerja Teknis (Rakernis) sekaligus launching...

Menuju Indonesia Emas 2045, Bupati Luwu Terapkan Pendidikan Akhlak Sejak Dini Pada Kegiatan HAN 2024

Rab, 24 Jul 2024 09:39:13pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Pemerintah Kabupaten Luwu melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) bersama Forum Anak...

Kunker Ke Kecamatan Bua, Bupati Luwu Tinjau Pelaksanaan Pasar Murah dan Perekaman KTP Elektronik

Sel, 23 Jul 2024 05:18:07pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Usai menjemput Pj. Gubernur Sulawesi Selatan di Bandara Lagaligo Bua, Pj. Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh melanjutkan...

Hadiri HUT Bhakti Adhyaksa Ke-64 Tahun 2024, Ini Ucapan Selamat Kapolres Luwu

Sel, 23 Jul 2024 05:09:42pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K., M.Si. sambangi Kantor Kejaksaan Negeri Luwu dan menghadiri syukuran peringatan...

Dapat Kejutan Dari Masyarakat Luwu Di Ultah Ke-55 Tahun, Ini Ucapan Bupati Luwu

Sel, 23 Jul 2024 05:01:08pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Penjabat (Pj) Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh mendapat kejutan dari masyarakat saat melakukan kunjungan kerja di sejumlah...

Perkosa Anak di Bawah Umur, Pria Dusun Kambuno Diringkus Tim Resmob Polres Luwu

Sel, 23 Jul 2024 04:45:34pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Satreskrim Polres Luwu amankan seorang pria pelaku pemerkosaan kepada anak di bawah umur berinisial “ALX” (24 thn)...

PT Masmindo Dwi Area Terima Penghargaan Wajib Pajak dengan Kontribusi Terbesar Tahun 2023

Sel, 23 Jul 2024 12:05:01pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - PT Masmindo Dwi Area (MDA) menjadi salah satu Wajib Pajak yang menerima Piagam Penghargaan Wajib Pajak dengan Kontribusi...

MDA Dan UNHAS MoU Sinergi untuk Mitigasi Bencana

Sab, 20 Jul 2024 08:20:22pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com - PT Masmindo Dwi Area (MDA) telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Universitas Hasanuddin...

Upaya Pemerataan Ekonomi Lokal, PT Masmindo Dwi Area Kolaborasi Bersama Mitra Dan Petrosea

Sab, 20 Jul 2024 08:05:50pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - PT Masmindo Dwi Area (MDA) menginisiasi pertemuan dengan Petrosea dan seluruh mitra kerja (11 Juli 2024) untuk merumuskan...