Cengkeh Riwang Selatan

AGUNG : “Sejak Pak Jokowi Terpilih Lagi, Harga Cengkeh Disini Terjun Bebas”

LAROMPONG, PilarNews – Petani bersama pemerintah desa riwang selatan kecamatan larompong kabupaten luwu, keluh terkait anjloknya harga cengkeh dari harga sebelumnya Rp.135.000,- per kilo turun drastis menjadi Rp.45.000,- per kilo saat ini.

Agung (35 thn) seorang petani cengkeh di desa riwang selatan, melalui Pilar News petani cengkeh tersebut mengeluh kepada Bapak Jokowi Presiden RI, bahwa penghasilan kebun cengkehnya saat ini tidak seimbang dengan upah pekerja yang ia keluarkan.

“Sejak pak Jokowi terpilih lagi, harga cengkeh disini terjun bebas (Murah) pak, sementara harga pada semua jenis rokok melonjak naik. Kami sebagai pemilik atau petani cengkeh sangat sedih dengan keadaan saat ini, dimana kebutuhan rumah tangga juga semakin susah pak”. Tutur Agung dengan nada serta wajah sedih

Tahun lalu (2019) dari harga Rp.135.000,- per kilo, dalam tahun ini (2020) harga cengkeh turun lagi menjadi Rp.45.000,- per kilo. Sambung Agung, sementara kami bayar upah petik masih tetap Rp.5.000,- per liter di tanggung makan, belum lagi harga tali dan harga bambu untuk pemetik kami pemilik cengkeh yang tanggung.

Kepala Desa (Kades) Riwang Selatan, H.Tamrin saat di konfirmasi terkait keluhan warganya di kantor desa, selasa (25/08) membenarkan keadaan yang menimpah warganya. “Memang benar harga cengkeh di riwang selatan, bahkan di kabupaten luwu turun drastis”.

Sejak tahun 2019 kemarin harga cengkeh turun menjadi Rp.70.000,- per kilo dari harga sebelumnya Rp.135.000,- per kilo, di tahun ini harga cengkeh turun lagi dari Rp.70.000,- per kilo menjadi Rp.45.000,- per kilo. Padahal kita tau bersama bahwa hasil kebun cengkeh ini adalah bahan inpor. Ucap H.Tamrin

“Khusus Desa Riwang Selatan 99,99% adalah petani cengkeh, petani merica dan yang lainnya tidak sebearapa. Untuk itu dengan keluhan masyarakat terkait anjloknya harga cengkeh ini, melalui media Pilar News, saya selaku Kades ingin menyampaikan kepada Pemerintah yang jenjangnya lebih tinggi, supaya mohon harga cengkeh saat ini di perhatikan lebih serius, apalagi dimasa-masa pandemi”.

H.Tamrin juga mengatakan. “Kami pemerintah desa bersama masyarakat riwang selatan mau tau, apa penyebabnya sehingga harga cengkeh ini setiap tahun lebih anjlok, dan apa solusinya dari pemerintah kepada masyarakat, khususnya kepada para petani cengkeh. Dan harapan kami bersama masyarakat kalau boleh kedepannya harga cengkeh di tetapkan oleh pemerintah minimal Rp.100.000,- per kilo untuk peningkatan pendapatan masyarakat khususnya para petani. (pn/hyn)

Baja Juga

News Feed

Pengamanan Pilkada Luwu Tahun 2024, Polres Lakukan Pembekalan Anggota Satlinmas 

Rab, 24 Jul 2024 10:13:09pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K., M.Si. membuka secara resmi kegiatan pembinaan dan pembekalan anggota Satlinmas...

Permudah Pelayanan, Kapolda Sulsel Launching 4 Aplikasi Baru Biro SDM Polda Sulsel

Rab, 24 Jul 2024 09:53:52pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com - SUSLEL, Biro Sumber Daya Manusia (Biro SDM) Polda Sulsel, menggelar Rapat Kerja Teknis (Rakernis) sekaligus launching...

Menuju Indonesia Emas 2045, Bupati Luwu Terapkan Pendidikan Akhlak Sejak Dini Pada Kegiatan HAN 2024

Rab, 24 Jul 2024 09:39:13pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Pemerintah Kabupaten Luwu melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) bersama Forum Anak...

Kunker Ke Kecamatan Bua, Bupati Luwu Tinjau Pelaksanaan Pasar Murah dan Perekaman KTP Elektronik

Sel, 23 Jul 2024 05:18:07pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Usai menjemput Pj. Gubernur Sulawesi Selatan di Bandara Lagaligo Bua, Pj. Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh melanjutkan...

Hadiri HUT Bhakti Adhyaksa Ke-64 Tahun 2024, Ini Ucapan Selamat Kapolres Luwu

Sel, 23 Jul 2024 05:09:42pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K., M.Si. sambangi Kantor Kejaksaan Negeri Luwu dan menghadiri syukuran peringatan...

Dapat Kejutan Dari Masyarakat Luwu Di Ultah Ke-55 Tahun, Ini Ucapan Bupati Luwu

Sel, 23 Jul 2024 05:01:08pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Penjabat (Pj) Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh mendapat kejutan dari masyarakat saat melakukan kunjungan kerja di sejumlah...

Perkosa Anak di Bawah Umur, Pria Dusun Kambuno Diringkus Tim Resmob Polres Luwu

Sel, 23 Jul 2024 04:45:34pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - Satreskrim Polres Luwu amankan seorang pria pelaku pemerkosaan kepada anak di bawah umur berinisial “ALX” (24 thn)...

PT Masmindo Dwi Area Terima Penghargaan Wajib Pajak dengan Kontribusi Terbesar Tahun 2023

Sel, 23 Jul 2024 12:05:01pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - PT Masmindo Dwi Area (MDA) menjadi salah satu Wajib Pajak yang menerima Piagam Penghargaan Wajib Pajak dengan Kontribusi...

MDA Dan UNHAS MoU Sinergi untuk Mitigasi Bencana

Sab, 20 Jul 2024 08:20:22pm

MAKASSAR, Pilarnewsonline.com - PT Masmindo Dwi Area (MDA) telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Universitas Hasanuddin...

Upaya Pemerataan Ekonomi Lokal, PT Masmindo Dwi Area Kolaborasi Bersama Mitra Dan Petrosea

Sab, 20 Jul 2024 08:05:50pm

LUWU, Pilarnewsonline.com - PT Masmindo Dwi Area (MDA) menginisiasi pertemuan dengan Petrosea dan seluruh mitra kerja (11 Juli 2024) untuk merumuskan...