Basmin tinjau pasca banjir ponrang

LUWU, PilarNews – Setelah meninjau Banjir di kecamatan Larompong dan Larompong Selatan pada hari Minggu 28 agustus 2021. Bupati Luwu, Dr.Drs.H.Basmin Mattayang,MPd bersama rombongan meninjau lagi tiga desa terdampak pasca banjir susulan pada hari Senin 29 agustus 2021 di Kecamatan Ponrang.

Bupati terlihat di dampingi Kepala Dinas Sosial, Masling Malik., Kepala Satpol PP, Andi Iskandar dan Kepala Pelaksana BPBD luwu, Rahman Mandaria. Rombongan Bupati meninjau di beberapa titik diantaranya posko dapur umum di Kelurahan Padang Sappa kemudian berlanjut meninjau aliran sungai di Desa Mario, dan Desa Tirowali.

Saat meninjau dapur umum di Kelurahan Padang Sappa, Basmin mengapresiasi kesigapan KSB Bua dan KSB Ponrang yang telah mengikuti pelatihan pada Juli lalu dan kini berpartisipasi penuh dalam penanggulangan bencana banjir di Kecamatan Ponrang.

Pada awak media, Basmin memaparkan tiga penyebab utama banjir saat curah hujan yang tinggi. Selain Muara di Luwu yang semakin dangkal dan pengelolaan Hutan di Hulu Sungai tidak teratur, minimnya jalur pembuangan air (Draenase) yang melalui jalan Poros Trans Sulawesi (Palopo- Belopa).

“Seperti banjir di kecamatan Ponrang terjadi disebelah barat jalan poros, akibat pembuangan air yang tadinya ini banyak jembatan sekarang berubah menjadi gorong-gorong,” Ungkap Bupati Luwu, pada Selasa 31 agustus 2021.

Terkait pengelolaan hutan dan pembangunan saluran draenase sepanjang jalan poros trans sulawesi dari kota belopa ke kota palopo, Pemda luwu telah mengusulkan pada pemerintah pusat melalui balai besar jalan dan jembatan untuk memperbesar saluran pembungan air dengan membangun jembatan sepanjang jalan poros tersebut, namun hingga kini belum terealisasi.

“Disini dulu banyak jembatan, namun tahun 1982 jalanan ini dibangun dan jembatan-jembatan itu diperkecil bahkan ada yang ditutup,” tutur Basmin. Beliau juga menambahkan harapannya kepada pemerintah pusat dan pemerintah propinsi, agar jembatan untuk saluran air dimaksud supaya dapat dibangun, sehingga ketika terjadi hujan lebat tidak terjadi banjir. (pn/aldi)

Baja Juga

News Feed

Bus Adhi Putra Rute Makassar-Poso Kecelakaan Tunggal di Luwu, Puluhan Penumpang Terjebak

Rab, 19 Mar 2025 08:14:31am

LUWU, Pilarnewsonline.com - Sebuah bus angkutan umum antar propinsi, Adhi Putra dengan nomor polisi DD 7359 MZ, yang melayani rute Makassar – Poso,...

Polres Luwu Perkuat Sinergi Lintas Sektoral, Pastikan Idul Fitri 1446 H 2025 Aman Dan Nyaman

Sel, 18 Mar 2025 06:38:30pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Menjelang perayaan Idul Fitri 1446 H, Polres Luwu menggelar rapat koordinasi lintas sektoral bertempat di Aula Tebbbke...

Polri untuk Masyarakat : Polres Luwu Sigap Hadir dan Beri Bantuan Bagi Korban Kebakaran

Sel, 18 Mar 2025 06:23:46pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Kepolisian Resor (Polres) Luwu bergerak cepat menanggapi kebakaran hebat yang melanda Dusun Dandai, Desa Salubua,...

Pertengahan Ramadhan 2025, AKBP Arisandi Ngabuburit Bersama Warga, Dengarkan Keluhan dan Berikan Imbauan Kamtibmas

Sel, 18 Mar 2025 06:14:11pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Mengisi waktu menjelang berbuka puasa, Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K., M.Si. menyempatkan diri untuk...

Polres Luwu Gelar Buka Puasa Bersama Tahanan, Wujud Kepedulian dan Kebersamaan di Bulan Suci

Sel, 18 Mar 2025 06:04:54pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian di bulan suci Ramadhan, Polres Luwu menggelar Kegiatan Buka Puasa Bersama...

Kapolres Luwu Ikuti Tadarus Al-Qur’an, Polri Panjatkan Doa untuk Masyarakat dan Keselamatan Anggota

Jum, 14 Mar 2025 09:29:56pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Dalam rangka meningkatkan keimanan dan ketakwaan di bulan suci Ramadhan, jajaran Polres Luwu menggelar kegiatan Tadarus...

Polri Selalu di Hati, Sat Intelkam Polres Luwu Bersama Mahasiswa Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan 2025

Jum, 14 Mar 2025 09:24:23pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Sat Intelkam Polres Luwu bersama mahasiswa menggelar aksi berbagi takjil kepada para pengguna jalan yang melintas di...

Balap Liar Bukan Budaya Ramadhan, Satlantas Polres Luwu Gencarkan Penertiban

Jum, 14 Mar 2025 09:08:23pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Satlantas Polres Luwu terus menggencarkan operasi penertiban balap liar yang kerap dilakukan oleh remaja di bulan suci...

Gercep Pak Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Motor di Belopa dalam Waktu Kurang dari Sehari

Jum, 14 Mar 2025 08:59:26pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Unit Reskrim Polsek Belopa Gerak Cepat (Gercep) dalam menangani kasus pencurian sepeda motor di wilayahnya. Kurang dari...

Turun Langsung Bagikan Takjil Ramadhan 2025, Kapolres Luwu Ajak Pengendara Utamakan Keselamatan

Jum, 14 Mar 2025 08:49:24pm

LUWU, Pilarnewsonline.com – Dalam semangat berbagi di bulan suci Ramadhan 1446 H, Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K., M.Si. memimpin...